Rabu, 09 April 2008

Brand equity vs Costomer equity

tidak seperti ilmu ekonomi, dalam bidang marketing kita tidak mengenal madzhab. Dalam dua dekade terakhir, ada dua pendekatan yang menjadi acuan dalam pengembangan kegiatan marketing.

Yg pertama brand equity dengan empat komponen penting,yaitu:
  1. brand loyalty
  2. brand awareness
  3. percevied quality
  4. brand assosiations

Yang kedua adalah customer equity dengan tiga komponen penting,yaitu:

  1. aquisition equity
  2. retention equity
  3. add-on selling equity

Tidak ada komentar: